oleh Andri Septiadi Rampay | Mar 18, 2019 | Berita, Laporan, Pengumuman
Pada hari Senin, tanggal 18 Maret 2019, Wakil Bupati Gunung Mas Rony Karlos, S.Sos telah meresmikan gedung baru Badan Pengelola Pajak Dan Retribusi Daerah Kabupaten Gunung Mas, berlokasi di Jalan Pangeran Diponegoro Kuala Kurun. Turut hadir dalam kegiatan tersebut,...
oleh Andri Septiadi Rampay | Mar 1, 2019 | Berita, Laporan
Pada Bulan Februari 2019 (1-28 Februari), Pajak dan Retribusi Daerah yang dibebankan kepada 15 Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Kabupaten Gunung Mas berhasil terealisasi sebesar Rp.2.179.808.775,63. Dengan tambahan Pendapatan Asli Daerah (PAD) selama Bulan Februari...
oleh admin | Jan 6, 2019 | Berita, Laporan, Pengumuman
Badan Pengelola Pajak dan Retribusi Daerah (BPPRD) Kabupaten Gunung Mas sebagai salah satu OPD utama yang mengelola Pendapatan Asli Daerah (PAD). Kabupaten Gunung Mas melalui 15 SOPD ditarget mendapatkan Pendapatan Asli Daerah sebesar Rp.58.595.939.007,00 pada 2019...
oleh admin | Jan 6, 2019 | Berita, Laporan, Pengumuman
Kabupaten Gunung Mas melalui 15 SOPD ditarget mendapatkan Pendapatan Asli Daerah sebesar Rp.58.595.939.007,00 pada 2019 nanti. Target PAD tersebut meningkat 51,75 % dibanding target PAD tahun 2018 yang berjumlah Rp. 38.613.899.007,00 atau meningkat Rp....
oleh admin | Nov 3, 2018 | Berita, Laporan, Pengumuman
Pada Bulan September 2018 (1-30 September), Pajak dan Retribusi Daerah yg berhasil terealisasi sebesar Rp.2.827.453.525,35. Dengan tambahan Realisasi Pendapatan Bulan September sebesar Rp.2.827.453.525,35, maka Realisasi Pendapatan Asli Daerah yang dikelola Badan...
oleh admin | Agu 9, 2018 | Laporan, Pengumuman
Pada Bulan Juli 2018 (1-31 Juli), Pajak dan Retribusi Daerah yg berhasil terealisasi sebesar Rp.1.918.764.446,00. Dengan tambahan Realisasi Bendapatan Bulan Juli sebesar Rp.1.918.764.446,00, maka Realisasi Pendapatan Asli Daerah yang dikelola Badan Pengelola Pajak dan...
oleh admin | Mei 11, 2018 | Berita, Kegiatan, Pengumuman
Dalam rangka Hari Bulan Bhakti Gotong Royong Masyarakat ke -15, tanggal 14 – 15 mei 2018 Bidang PBB dan BPHTB membuka loket pelayanan pembayaran untuk wilayah Kecamatan Manuhing di Tangki Dahuyan
oleh admin | Apr 28, 2018 | Pengumuman
Pengertian Pajak Pajak adalah pungutan wajib yang dibayar rakyat untuk negara dan akan digunakan untuk kepentingan pemerintah dan masyarakat umum. Rakyat yang membayar pajak tidak akan merasakan manfaat dari pajak secara langsung, karena pajak digunakan untuk...
oleh admin | Mar 1, 2018 | Profil SOPD
Badan Pengelolaan Pajak dan Retribusi Daerah mempunyai tugas membantu Bupati dalam melaksanakan penyusunan dan pelaksanaan kebijakan daerah di bidang pengelolaan pajak dan retribusi daerah. Dalam menyelenggarakan tugas pokok sebagaimana tersebut, Badan Pengelola Pajak...
Komentar Terbaru